Skip to main content

Dengan Rp 100.000 Pun Bisa Beli Reksa Dana!

Untuk sebagian orang, ketika mendengar kata investasi, yang terlintas di pikirkannya adalah perlu dana besar. Namun sebenarnya tidak demikian. Dengan uang Rp 100.000, siapa pun bisa berinvestasi dengan reksa dana.

"Saat ini investasi reksa dana bisa dilakukan lebih terjangkau oleh semua lapisan masyarakat dengan adanya batas minimum Rp 100.000," ujar Direktur Pengelolaan Investasi Otoritas Jasa Keungan (OJK) Fakhri Hilmi di Jakarta, Jumat (24/4/2015).

Lebih lanjut, dia menjelaskan, selain batas minimum setoran sudah turun dari Rp 250.000 menjadi Rp 100.000, OJK saat ini juga sudah mengeluarkan Peraturan OJK Nomor 39.POJK.04/2014 pada 29 Desember 2014 terkait perluasan agen reksa dana.

Dalam aturan itu disebutkan bahwa reksa dana bisa dijual tak hanya di perbankan, perusahaan sekuritas, dan manajer investasi (MI) saja. Reksa dana juga bisa dijual di kantor pos, melalui pegadaian, perusahaan asuransi, perusahaan pembiayaan (multifinance), perusahaan dana pensiun, dan perusahaan penjaminan.

Dengan begitu, OJK berharap nantinya masyarakat semakin mengenal reksa dana dan sekaligus berinvestasi. Saat ini nasabah reksa dana di Indonesia masih sangat kecil, yaitu 250.000 nasabah.

Sementara itu, pemerintah hingga tahun 2017 nanti memiliki target jumlah nasabah reksa dana mencapai 5 juta orang. Sebagai informasi, menurut Undang-Undang Pasar Modal Nomor 8 Tahun 1995 Pasal 1 ayat 27, reksa dana adalah wadah yang dipergunakan untuk menghimpun dana dari masyarakat pemodal untuk selanjutnya diinvestasikan dalam portofolio efek oleh manajer investasi.

Sementara itu, seperti dikutip dari Bursa Efek Indonesia, reksa dana merupakan salah satu alternatif investasi bagi masyarakat pemodal, khususnya pemodal kecil dan pemodal yang tidak memiliki banyak waktu dan keahlian untuk menghitung risiko atas investasi mereka.

Reksa dana dirancang sebagai sarana untuk menghimpun dana dari masyarakat yang memiliki modal, mempunyai keinginan untuk melakukan investasi, tetapi hanya memiliki waktu dan pengetahuan yang terbatas.

Seperti halnya alat investasi lainnya, di samping mendatangkan berbagai peluang keuntungan, reksa dana pun mengandung berbagai peluang risiko. Oleh karena itu, sebelum tertarik melakukan investasi reksa dana, memahami investasi tersebut adalah sesuatu yang sangat diperlukan.
--kompas.com--

Comments

Popular posts from this blog

Kisah Sukses Benny Irawan Beternak Ayam : PT Sempulur Unggas Raya

Banyak remaja putus sekolah yang lantas merasa cita-citanya tidak akan dapat terwujud. Tidak lagi memiliki semangat juang untuk meraih prestasi dalam hidupnya. Tidak demikian halnya dengan Benny Irawan, pengusaha ternak ayam petelur dan trading pakan ternak ayam kelahiran Kartasura, Jawa Tengah. Situasi politik yang kurang kondusif pada tahun 1966 menyebabkan sekolahnya ditutup dan Benny yang saat itu baru berusia 15 tahun pun kesulitan melanjutkan ke sekolah negeri maupun sekolah lainnya. Tak ingin menganggur, Benny pun membantu orang tuanya berdagang di toko roti “Liem” tak jauh dari Pasar Kartasura. Kala itu, orang tua Benny juga beternak babi. Dari situlah Benny berkenalan dengan supplier pakan ternak ayam dari Thailand, PT Charoen Pokphand Indonesia pada tahun 1970. Mengikuti intuisi bisnisnya, Bapak dua orang putri ini akhirnya memberanikan diri menjadi supplier pakan ternak ayam pada tahun 1973 lalu pada 1985 Benny membulatkan tekadnya untuk menjadi pengusaha pakan ternak ayam.

Magang di Jepang Digaji Rp10 Juta/bulan, Mau?

Kementerian Tenaga Kerja menargetkan bisa menempatkan peserta magang kerja ke Jepang sebanyak 2.000 orang pada tahun ini. Para peserta magang bakal ditempatkan di sekitar 500 perusahaan yang menyediakan 60 jenis pekerjaan. Untuk tahun pertama, peserta magang mendapat gaji magang 80.000 yen (sekitar Rp 8,2 juta) per bulan. Selanjutnya, untuk tahun kedua akan mendapatkan gaji magang 90.000 yen (Rp 9,2 juta), dan tahun ketiga 100.000 yen (Rp 10,2 juta). Setelah lulus program magang akan diberi uang bantuan permodalan. Menteri Tenaga Kerja M Hanif Dhakiri mengatakan, program magang ke Jepang menjadi salah satu solusi alternatif dalam mengatasi masalah pengangguran. Program magang juga menjadi titik awal untuk membuka lapangan kerja baru melalui wirausaha mandiri. “Pemerintah mendorong program pemagangan sebagai program prioritas untuk mengurangi pengangguran, mempercepat penyerapan tenaga kerja di pasar kerja, dan membuka wirausaha baru,” ujarnya dalam siaran pers, Rabu (4/3/2015) lalu. Ha

Jangan Tonton Film Ini!! Khusus 18+++

Jangan Tonton Film Ini!! Khusus 18+++ :: Hellow, Bontangers Film ini Khusus kamu yang berumur di atas 18 tahun ke atas. Kami tidak menjamin jika anda yang berusia kurang dari 18 tahun memaksa untuk menoonton. Segala efek yang di timbulkan akibat menonton film ini bukan tanggung jawab dari kami.

Penginapan Dekat Pupuk Kaltim Bontang

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Maecenas non dui turpis. Nulla ullamcorper dapibus ex nec faucibus. Nunc sed fringilla velit. Vestibulum tempor ex eget cursus luctus. Phasellus ex lacus, ultricies a nibh eget, accumsan hendrerit justo. Phasellus metus libero, maximus a eros sit amet, convallis hendrerit felis.   Quisque aliquam, odio tincidunt hendrerit mattis, libero ipsum placerat dolor, vitae pulvinar tortor nisi vehicula tellus. Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Curabitur mauris dui, auctor eu sem nec, interdum aliquam nisi. Etiam mattis lectus eget volutpat sodales.   Di Sewakan atau Di Kontrakan Per Tahun Di Perumahan GreenLand Temputu Bontang Utara Details :   Rumah Type 70 2 lantai Garasi Mobil - Halaman Luas 300 m2 3 Kamar Tidur - 2 Kamar Full AC 3 Kamar Mandi Water Treatment Terbaik Di Kota Bontang Yang Di Kelola Oleh PT KIE Listrik 2200 Watt Jaringan TV Kabel dengan Puluhan Channel F

Heboh! Suara Jeritan Jin di Dalam Mesjid Gemparkan Jamaah Di Tunisia

Heboh! Suara Jeritan Jin di Dalam Mesjid Gemparkan Jamaah - Suatu peristiwa aneh dan menghebohkan terjadi di Tunisia. Dalam sebuah perkumpulan para jamaah di mesjid, terdengar secara jelas suara jeritan dari makhluk yang diduga adalah Jin. Bukan hanya sesekali namun teriakan menggemparkan tersebut terus-terusan terdengar bahkan membuat para jamaah merasa heran dan terkejut. Pada video berdurasi 6:53 menit yang diunggah oleh akun youtube @norzamrilagendagitar suara yang diduga jin tersebut terdengar seperti sedang melakukan percakapan dengan imam masjid. Pada awalnya walaupun imam sudah menyuarakan azan jin itu tetap terdengar berteriak kencang, bahkan seolah menantang suara azan yang dikumandangkan tersebut. Namun hanya setelah ayat suci dibacakan barulah jeritan jin itu hilang. "Dan demikianlah Kami jadikan bagi tiap-tiap nabi itu musuh, yaitu syaitan-syaitan (dari jenis) manusia dan (dari jenis) Jin, sebagian mereka membisikkan kepada sebagian yang lain perkataan-perkataan yang

Cantik-cantik Ngupil, Tapi Kok Malah Dijilati? - Video Lucu

Lihat aksi perempuan berparas cantik ini saat sedang duduk bersama orang lain di suatu tempat. Terlihat dalam rekaman video yang diambil oleh seseorang yang sedang duduk di dekatnya mengabadikan perempuan itu sedang mengupil. Setiap orang pasti sering mengupil, namun apa yang difikirkan anak ini? Terlihat dalam video itu ia sedang mengutak-atik smartphone-nya sambil mengupil menggunakan jari kelingingking. Namun setelah mengupil sebanyak dua kali, yang terlihat sulit dipercaya. Ia juga memasukkan jari yang sama yang digunakan buat mengupil itu ke dalam mulut, sebanyak dua kali juga. Sambil dijilati seakaan sedang menikmati permen lolipop. Sungguh menjijikkan. Video ini sejak diunggah 27 Januari 2015 kemarin langsung menjadi viral sampai ditonton 23 ribu pengunjung di Youtube. Bahkan pengguna akun Facebook bernama Iqha Lestari mengomentari begini, "cantik2 ngupil ,,, trus di maem pulakkk upil nya ,, hadeeehhh berasa kek es krim kali yaaaa wkwkwkwkwkwk .." Sedangkan Ignatius C

7 Peluang Jasa Rental Di Bontang Yang Akan Membuat Kamu Kaya

Selamat malam, brhubung postingan kali ini memang sengaja kami buat di malam hari maka dari ini Kami admin kotabontang.org mengucapkan Selamat Malam dan salam sukses untuk anda semua warga Kota Bontang . Bisnis di kota bontang akhir akhir ini berkembang begitu cepat dan begitu hebatnya. AKu mencintaimu lebih dari yang kau tau... Baru kusadari bisnisku bertepuk sebelah tangan. Kau buat remuk seluruh modalku... Nahkan malah membuat intro dengan nyanyian Dewa 19. Meskipun agak sumbang admin memang cukup memberanikan diri untuk menghibur diri. Yach bisnis ini itu lesu, penjualan gak seperti yang di inginkan. Berbicara mengenai peluang bisnis di bontang, banyak orang yang memiliki modal, namun sulit mencari peluang usaha yang cocok dengan dirinya, dan malah sebaliknya, kebanyakan orang yang memiliki ide bisnis yang menjanjikan tidak memiliki modal untuk membuka usaha yang menjanjikan seperti dalam ide yang dimilikinya. Hal ini memang sudah termasuk dalam hukum ekonomi. Kali ini kami akan m

Inspirasi Bisnis : Sukses Bakso Ayu

SUKSES Erwin Nalfa (34) patut diajungi jempol, pria asal kampung Rime Raya Kecamatan Timang Gajah Kabupaten Bener Meriah dalam menguji peruntungan dengan berjualan bakso di Kampung Kayukul Kecamatan Pegasing Kabupaten Aceh Tengah di akhir tahun 2001 lalu maju pesat berkat keuletannya. Kesuksesan yang diraih Erwin dengan merk dagang “Bakso Ayu” saat ini bukanlah mulus-mulus saja tanpa masalah, akan tetapi suami dari Nurmala (33) harus melewati perjuangan yang begitu sulit bagi diri dan keluarganya. Berawal dari pekerjaannya sebagai pekerja di Balai Benih Ikan (BBI) yang terletak di Kampung Simpang Kelaping Kecamatan Pegasing Aceh Tengah, merasa penghasilannya tak cukup untuk memenuhi kebutuhan hidupnya sehari-hari. Sangat dengan terpaksa dirinya harus mencari alternatif pekerjaan sampingan. Dengan kurangnya keahlian yang dimiliki, Erwin terpaksa memulai dengan menjual bakso keliling. Namun keyakinananya untuk sukses, membuat Erwin tidak berhenti mengasah kemampuan dan keterampilan dalam

Twitter Uji Fitur Baru Yang Akan Bisa Identifikasi Tweet Kasar

Dalam upaya untuk mengatasi berbagai masalah ancaman, pelecehan, dan perilaku bullying di media sosial, Twitter sedang menguji sebuah fitur barunya yang diklaim akan sangat bermanfaat untuk mengidentifikasi dan membatasi tweet-tweet yang kasar dan juga memperluas definisi perilaku yang kurang baik atau “tidak disarankan”. Menurut The Verge, kebijakan sosial dari situs media manapun sebenarnya secara tegas melarang ancaman kekerasan pada seluruh penggunanya. Tidak hanya mencakup ancaman langsung, ancaman spesifik kekerasan terhadap orang lain, tetapi juga ancaman kekerasan terhadap orang lain dalam bentuk verbal atau kalimat atau mempromosikan kekerasan terhadap orang lain yang bermuatan ancaman dan menimbulkan rasa takut pada pengguna lainnya. Dilansir dari hindustantimes , Shreyas Doshi (direktur manajemen produk di Twitter), mengatakan bahwa kebijakan Twitter sebelumnya dianggap masih "terlalu sempit" dan membatasi kemampuan situs untuk bertindak atas beberapa jenis perilak

HUKUM SUAMI YANG MINUM AIR SUSU ISTRINYA

TAK ada yang tidak transparan dalam Islam, termasuk soal urusan ranjang. Sepanjang tidak terkait dengan deskripsi praktik dan detil, maka semua terbuka, dan dibolehkan untuk dibicarakan. Satu hal yang mungkin tak akan bisa terhindarkan dalam hubungan suami istri adalah percumbuan sebelum dan ketika melakukan hubungan yang dalam Islam ini sangat suci. Bagaimana jika istri kemudian tengah berada dalam kondisi menyusui? Dibolehkan bagi suami untuk menghisap puting istrinya. Bahkan hal ini dianjurkan, jika dalam rangka memenuhi kebutuhan biologis sang istri. Sebagaimana pihak lelaki juga menginginkan agar istrinya memenuhi kebutuhan biologis dirinya. Adapun ketika kondisi istri tengah menyusui bayi, kemudian suami minum susu istri, para ulama ada bebarapa pendapat di sebagian kalangan. Madzhab Hanafi berselisih pendapat. Ada yang mengatakan boleh dan ada yang me-makruh-kan. Dalam Al-Fatawa al-Hindiyah (5/356) disebutkan, “Tentang hukum minum susu wanita, untuk laki-laki yang suda